Home / Wajo

Sabtu, 28 November 2020 - 05:36 WIB

At-Taubah Peduli Kembali Santuni 80 Anak Yatim dan Kaum Dhuafa di Dua Kecamatan

LINTASCELEBES.COM WAJO — At-Taubah Peduli dan Jurnalis Wajo kembali menyalurkan bantuan sedekah Jumat (27/11/2020). Sebanyak 80 anak yatim dan kaum dhuafa di Kelurahan Attakae dan Salojampu Kecamatan Sabbangparu.

Anak yatim dan kaum dhuafa mendapat santunan berupa uang dan makan. Sebelum mendapat santunan, anak yatim dan kaum dhuafa terlebih dahulu mendoakan para donatur dipimpin Ustadz Akbar.

Koordinator At-Taubah Peduli, Ustadz Muhammad Akbar Gunawan mengucapkan terima kasih kepada para donatur yang telah menyisihkan sedikit rezekinya untuk membantu anak yatim dan warga kurang mampu.

“Semoga melalui doa-doa mereka yang telah dibantu, kita semua senantiasa dijauhkan dari marabahaya, diberkahi dan dilancarkan rezeki oleh Allah,” tuturnya.

Bila anda memiliki kelebihan rezeki dan hendak menyisihkan dan berbagi dapat menghubungi melalui nomor ini 0821 – 8848 – 9770. (Tim At-taubah Peduli)

Baca juga:  Safari Ramadhan, Bhabinkamtibmas Polsek Belawa Isi Kultum di Masjid Ar Raodah

Share :

Baca Juga

Wajo

Jalin Toleransi dan Kebersamaan, Keluarga Besar PDAM Makassar Rayakan Natal

Bone

Kecelakaan Mobil Vs Motor di Wajo, Satu Korban Dilarikan ke Rumah Sakit

Daerah

Bupati: Mari Bersama Sapu Bersih Pungli di Semua Layanan Publik di Wajo

Wajo

Inovasi Laktasi, Pemerintah Kecamatan Tempe Mulai Hari Ini Melakukan Layanan Adminduk di Pasar

Wajo

Hadiri Dies Natalis IAI As’adiyah, Wagub harapkan Wisudawan dan Wisudawati Terus Kembangkan Potensi Diri

Wajo

Buka Diskusi Publik, Andi Senurdin Husaini Harapkan Kades yang Terpilih Karena Programnya

Wajo

Bupati Wajo Ajak Masyarakat Lestarikan Nilai-nilai Luhur Pancasila

Wajo

Kejar Capaian Vaksinasi, Bukti Vaksin Jadi Persyaratan Pelayanan Administrasi di Kecamatan Tempe