Home / Sulsel

Kamis, 24 Agustus 2023 - 20:46 WIB

Selain Buka Posko Kesehatan, Dinkes Makassar Siapkan Rumah Sakit Rujukan

Buka Posko Kesehatan, Dinkes Makassar, Siapkan, Rumah Sakit Rujukan, Terkini

Buka Posko Kesehatan, Dinkes Makassar, Siapkan, Rumah Sakit Rujukan, Terkini

LINTASCELEBES.COM MAKASSAR — Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Makassar membuka posko kesehatan selama pagelaran event F8 yang dimulai 23 – 27 Agustus 2023.

Selain itu, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Makassar juga menyiapkan rumah sakit rujukan bagi para pengunjung event F8 yang membutuhkan penanganan lebih lanjut.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Makassar Nursaidah mengatakan pihaknya menyiapkan rumah sakit rujukan jika ada pengunjung yang harus ditangani serius.

“Kami menyiapkan rumah sakit rujukan di antaranya, RS Stella Maris, RS Siloam, dan RS Cathrine Booth,” kata dokter Ida sapaannya, Kamis (24/08/2023).

Tapi, sejauh ini, katanya, pengunjung yang memeriksakan diri mereka, tidak ada yang memerlukan penanganan serius hingga harus dirujuk ke Rumah Sakit.

“Alhamdulillah, belum ada yang dirujuk ke RS. Pasien semua bisa ditangani di posko puskesmas dan Rumah Sakit Daya,” ujar Nursaidah.

Artinya bisa tuntas terobati di posko kesehatan.

Meski begitu, Nursaidah menuturkan menyiapkan tiga rumah sakit terdekat dari F8 sebagai rujukan bagi pengunjung yang membutuhkan penanganan lebih lanjut.(Sir)

Editor: Sudirman

Baca juga:  Workshop SEVIMA Bagikan Kiat Sukses Kampus Swasta untuk Raih Kembali Kepercayaan Masyarakat

Share :

Baca Juga

Sulsel

Pemkab Asahan Hadiri Wisuda Sarjana Institut Agama Islam Daar Uluum Asahan Angkatan XXIX

Sulsel

Bupati Barru Teken MoU Pelaksanaan Layanan Publik di MPP

Sulsel

Anggota DPRD Makassar Abdul Wahab Berupaya Hadirkan Pendidikan yang Layak Bagi Anak

Sulsel

Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW, Pemkab Gowa Bagikan 1.837 Kanre Maudu’

Sulsel

Kerja Cepat, Pj Gubernur Sulsel Prof Zudan Gelar Rapat Terbatas Bersama Kepala OPD

Advertorial

Komisi B DPRD Makassar Gelar Rapat Monev Program Kerja SKPD Triwulan I 2024

Sulsel

Hasnah Syam Hadiri Pelantikan Ketua PKK Desa Soppeng Riaja

Sulsel

HUT Satuan Polhut Reaksi Cepat, Danny Tekankan Makassar sebagai Kota Dunia Berwawasan Lingkungan