Home / Wajo

Senin, 8 Februari 2021 - 08:48 WIB

Hari Ini, Musrenbang Tingkat Kecamatan di Wajo Dimulai

Bupati Wajo H. Amran Mahmud memberikan sambutan dan membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan di Kabupaten Wajo di Ruang Pola Kantor Bupati Wajo, Senin, 1 Februari 2021.

Bupati Wajo H. Amran Mahmud memberikan sambutan dan membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan di Kabupaten Wajo di Ruang Pola Kantor Bupati Wajo, Senin, 1 Februari 2021.

MEDIASINERGI.CO WAJO — Musyawarah Rencana Pembangunan Rencana Kerja Perangkat Daerah (Musrenbang RKPD) Tingkat Kecamatan se Kabupaten Wajo dimulai hari ini, Senin, 8 Februari 2021.  Musrembang perdana ini digelar di Kecamatan Majauleng.

Berdasarkan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Wajo Tahun 2019-2024, tema pembangunan daerah kita pada tahun 2022 adalah Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dan Daya Saing Daerah.

Bupati Wajo H. Amran Mahmud saat pembukaan Musrenbang Kecamatan yang dipusatkan di ruang Pola kantor Bupati belum lama ini mengatakan, ada 3 (tiga) Program Prioritas Pembangunan Tahun 2022. Yakni pembangunan infrastruktur yang terpadu dan berwawasan lingkungan, peningkatan kualitas SDM yang berkualitas dan berdaya saing dan akselerasi pemulihan ekonomi kerakyatan.

Berikut Jadwal Musrenbang Tingkat Kecematan se Kabupaten Wajo :

  1. Kecamatan Majauleng (Senin, 8 Februari 2021 Pukul 09.00 Wita)
  2. Kecamatan Tanasitolo (Selasa, 9 Februari 2021 Pukul 09.00 Wita)
  3. Kecamatan Belawa (Rabu, 10 Februari 2021 Pukul 09.00 Wita)
  4. Kecamatan Tempe (Rabu, 10 Februari 2021 Pukul 19.00 Wita)
  5. Kecamatan Pammana (Kamis, 11 Februari 2021 Pukul 09.00 Wita)
  6. Kecamatan Sabbangparu (Kamis, 11 Februari 2021 Pukul 19.00 Wita)
  7. Kecamatan Keera (Senin, 15 Februari 2021 Pukul 09.00 Wita)
  8. Kecamatan Pitumpanua (Senin, 15 Februari 2021 Pukul 13.00 Wita)
  9. Kecamatan Bola (Selasa, 16 Februari 2021 Pukul 09.00 Wita)
  10. Kecamatan Takkalalla  (Selasa, 16 Februari 2021 Pukul 13.00 Wita)
  11. Kecamatan Gilireng (Rabu, 17 Februari 2021 Pukul 09.00 Wita)
  12. Kecamatan Sajoanging (Kamis, 18 Februari 2021 Pukul 09.00 Wita)
  13. Kecamatan Penrang (Kamis, 18 Februari 2021 Pukul 19.00 Wita)
  14. Kecamatan Maniangpajo (Jumat, 19 Februari 2021 Pukul 04.00 Wita)(Adv)Editor: Kurniawan

Share :

Baca Juga

Wajo

Peduli Korban Gempa, Lazismu Kirim Bantuan 3 Mobil ke Majene-Mamuju Sulbar

Advertorial

Mutasi, Bupati Wajo lantik 18 Pejabat

Wajo

Cairkan BLT DD, Pemdes Tonralipue Antar Langsung ke KPM yang  Sakit dan Lansia

Wajo

Cegah Pernikahan Anak, DINSOSP2KBP3A Wajo Perkenalkan Inovasi SATRIA

Wajo

Rangkaian Hari Adhyaksa, Bupati Wajo dan Kajari Tanam Pohon di RTH Callaccu dan Padduppa

Advertorial

Tindaklanjuti penerapan PPKM Level 3, Pemkab-Forkopimda Wajo Bahas Langkah Taktis

Advertorial

Pengembangan Sutera dan Tenun Tradisional, Bupati Wajo Teken MoU dengan Kepala BBSPJIT Disaksikan Menteri Perindustrian

Wajo

Amran SE Harapkan Program Diploma I Kewirausahaan Tingkatkan SDM Para Pelaku Usaha