Home / Wajo

Jumat, 15 Januari 2021 - 22:25 WIB

Pemkab Wajo-UM Kendari Tandatangani MoU Penyelenggaraan Catur Dharma Perguruan Tinggi

LINTASCELEBES.COM WAJO — Bupati Wajo H. Amran Mahmud bersama Wakil Bupati Wajo H. Amran SE menghadiri Acara penandatanganan MoU antara Pemerintah Daerah Kabupaten Wajo dengan Universitas Muhammadiyah Kendari (UMK) tentang Kerjasama Penyelenggaraan Catur Dharma Perguruan Tinggi, Jum’at 15 Januari 2021 bertempat di Aula Kampus UMK, Kendari.

Rektor UMK, Amir Mahmud mengharapkan agar kerjasama ini tidak hanya sampai pada penandatanganan MoU saja. Nanti mereka akan menindaklanjuti dalam bentuk perjanjian kerjasama.

Pada acara yang dirangkaikan dengan dengan Baitul Arqam Angkatan IV civitas akademika UMK itu, Rektor UMK berharap agar Bupati Wajo bisa berbagi pengalaman beliau waktu memimpin organisasi otonom muhammadiyah sekaligus memberikan semangat kepada peserta baitul arqam

Bupati Wajo H. Amran Mahmud menyampaikan apresiasi kepada rektor UMK atas inisiatifnya untuk mengadakan kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Wajo.

Bupati Wajo yang merupakan mantan Ketua Dua Ortom mengatakan bahwa Baitul arqam ini adalah basic untuk menjalani kehidupan kemuhammadiyahan. Beliau berharap agar peserta baitul arqam ini nantinya bisa mendukung pengembangan UMK Ke depannya.(Adv)

Editor: Kurniawan

Baca juga:  Tiga Kali Raih KKS Swasti Saba Wistara, Bupati Wajo: Menjadi Spirit dan Motivasi untuk Terus Berbenah

Share :

Baca Juga

Advertorial

Bacakan Sambutan Bupati di Awal Ramadhan, Asisten II Setda Wajo Tekankan Toleransi dan Kepedulian terhadap Sesama

Wajo

Selain Nakes, Kepala Daerah Ikut Divaksin Covid 19

Advertorial

DPRD Wajo Hadiri Musrenbang Kelurahan Anabanua

Wajo

Pemprov Kucurkan Bantuan Rp100 M Lebih Selama Dua Tahun, KNPI Wajo Apresiasi Sinergitas Gubernur dan Bupati

Wajo

Dinas Kominfo Makassar-Kementerian PANRB-Kemendagri-USAID ERAT Perkuat SP4N-LAPOR!

Wajo

Syamsul Bakhri Kembali Terpilih Aklamasi Pimpin KPRI Harapan Mekar

Wajo

Beri Motivasi, Elfrianto: Jadilah Pemuda yang Mandiri dan Berkrakter

Wajo

Pemkab Gowa Persembahkan Pesta Rakyat Bagi Masyarakat di HJG Ke-704 Tahun