Home / Sulsel

Senin, 5 Juni 2023 - 14:19 WIB

Bidang Perikanan Tangkap DP2 Kota Makassar Gelar Pelatihan Pembuatan Abon Ikan

Kepala Dinas Perikanan dan Pertanian (DP2) Kota Makassar, Evy Aprialti, SE., MM., membuka Pelatihan Pembuatan Abon Ikan  (Musrenbang) Kelurahan Tamalabba, Totaka dan Malimongan Tua yang digelar Bidang Perikanan Tangkap yang berlangsung selama 2 hari sejak tanggal 5-6 Juni 2023 di Hotel Ibis Jalan Maipa

Kepala Dinas Perikanan dan Pertanian (DP2) Kota Makassar, Evy Aprialti, SE., MM., membuka Pelatihan Pembuatan Abon Ikan (Musrenbang) Kelurahan Tamalabba, Totaka dan Malimongan Tua yang digelar Bidang Perikanan Tangkap yang berlangsung selama 2 hari sejak tanggal 5-6 Juni 2023 di Hotel Ibis Jalan Maipa

LINTASCELEBES.COM MAKASSAR — Kepala Dinas Perikanan dan Pertanian (DP2) Kota Makassar, Evy Aprialti, SE., MM., membuka Pelatihan Pembuatan Abon Ikan (Musrenbang) Kelurahan Tamalabba, Totaka dan Malimongan Tua yang digelar Bidang Perikanan Tangkap berlangsung selama 2 hari sejak tanggal 5-6 Juni 2023 di Hotel Ibis Jalan Maipa.

Turut hadir pada kegiatan tersebut Kepala Bidang Perikanan Tangkap, Suriati S.Pi., MM., narasunber praktisi Unhas, Ziaul Haq Nawawi dan Ketua Lembaga Pusat Pelatihan dan Pengelola Fatima Az-zahra, Dra. Nureni serta 60 orang peserta

Kepala Dinas Perikanan dan Pertanian (DP2) Kota Makassar, Evy Aprialti, SE., MM., dalam sambutannya mengatakan, DP2 Kota Makassar terus berupaya meningkatkan kapasitas sumber daya manusia (SDM) kelautan dan perikanan. Dimana kita ketahui bahwa Kota Makassar sebagai daerah yang memiliki sumber daya perikanan yang sangat berlimpah, perlu didukung SDM yang kompeten dan mampu berdaya saing.

“Salah satu langkah strategis yang dilakukan Dinas Perikanan dan Pertanian Kota Makassar adalah melalui melalui kegiatan pembuatan Abon Ikan bagi masyarakat yang berada di lorong wisata di Kelurahan Tamalabba, Totaka dan Malimongan Tua serta adapun tujuan dari pelaksanaan kegiatan ini untuk meningkatkan keterampilan masyarakat ” jelasnya, Senin (05/06/2023).

Lanjutnya, menunjang program DP2 untuk meningkatkan inflasi Kota Makassar. Produk hasil pengolahan serta pemasaran hasil perikanan diharapkan mampu memenuhi kebutuhan masyarakat baik di Kota Makassar maupun di luar Kota Makassar.

“Melalui kegiatan ini diharapkan dapat mendukung visi misi Walikota Makassar, terutama pada misi ketiga yaitu salah satunya peningkatan lorong garden dan penbentukan 5000 lorong wisata,” tutup Kadis DP2 Kota Makassar, Evy Aprialti.(Natsir)

Editor: Sudirman

Share :

Baca Juga

Sulsel

Jelang Lebaran Idul Fitri, Masjid At-taubah Bagikan Santunan kepada 700 Anak Yatim dan Dhuafa

Sulsel

Cegah dan Putus Penularan Penyakit Polio, Dinkes Makassar Gelar Pekan Imunisasi Nasional

Sulsel

Kadinkes Kota Makassar Dipercaya Jadi Pembicara di Bali, Bahas Peraturan BPJS Kesehatan

Sulsel

Siap Layani Kebutuhan Air Bersih Jemaah Haji, Beni Iskandar Tinjau Reservoir

Sulsel

Komitmen Atasi Kemiskinan, Pemkab Gowa Gandeng Baznas Hingga Kukuhkan Tim LACAK

Sulsel

Pimpinan dan Anggota DPRD Wajo Kompak Hadiri Wajo Bershalawat dan Pembukaan Festival Danau Tempe 2025

Sulsel

HUT TNI ke 78, Kodim 1406 Wajo Gelar Pesta Rakyat

Sulsel

Bupati Wajo Pimpin Apel Pasukan Pengamanan Malam Takbiran