Home / Wajo

Rabu, 28 Agustus 2024 - 19:16 WIB

Camat Ujung Tanah Hadiri Pesta Rakyat RI ke 79 di Kelurahan Cambaya

Camat Ujung Tanah, Amanda Syahwaldi, S.STP, MM didampingi menghadiri di Wilayah Kelurahan Cambaya Kecamatan Ujung Tanah, Rabu (28/08/2024)

Camat Ujung Tanah, Amanda Syahwaldi, S.STP, MM didampingi menghadiri di Wilayah Kelurahan Cambaya Kecamatan Ujung Tanah, Rabu (28/08/2024)

LINTASCELEBES.COM MAKASSAR — Camat Ujung Tanah, Amanda Syahwaldi, S.STP, MM didampingi Lurah Cambaya, Andi Rosniati S.Sos menghadiri Malam Pesta Rakyat yang diselenggarakan di Wilayah Kelurahan Cambaya Kecamatan Ujung Tanah, Rabu (28/08/2024)

Pesta rakyat Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 79 berlangsung khidmat dan penuh rasa antusias masyarakat setempat menghadiri dan meramaikan acara tersebut

Dalam kesempatan Camat Ujung Tanah, Amanda Syahwaldi mengapresiasi Panitia penyelenggara Pesta Rakyat dan seluruh bentuk acara HUT RI Ke 79 yang telah dilaksanakan sebagai mana bentuk rasa jiwa Nasionalisme.

“Melalui Pesta Rakyat malam ini, saya sampaikan bahwa program – program Pemerintah Kota Makassar tidak akan terwujud dengan maksimal tanpa dukungan dan Kekompakan Warga dan Pemerintah,” jelasnya.

Pada kesempatan itu Camat Amanda mengingatkan kepada warga agar selalu waspada terhadap bahaya kebakaran di musim kemarau ini.

Cukup ini jadi pelajaran, kata Amanda, waspadaki terhadap bahaya kebakaran.

“Terutama bagi ibu ibu jangan lupa matikan kompornya jika hendak meninggalkan rumah dan perhatikan barang elektronikta sebaiknya dicabut jika tidak digunakan lagi,”tutupnya.(Sir)

Editor: Hamzah

Share :

Baca Juga

Wajo

DPRD Wajo Bersama Pemkab Mengikuti Rakor Program Pemberanrasab Korupsi Terintegritas

Wajo

Upacara HKN Terakhir di Periode Pertama, Amran Mahmud Sampaikan Terima Kasih dan Permohonan Maaf

Wajo

Danny Pomanto dan Tokoh Masyarakat Toraja Tanam Pohon di Wisata Sa’pak Bayo-bayo Sangalla’

Wajo

Kadisperkim Makassar Hadiri Workshop Land Velue Capture

Wajo

Resmikan Posyandu Sejahtera, Camat Tempe Harapkan Para Ibu Rutin Bawa Bayi dan Balitanya ke Posyandu

Wajo

Wakil Bupati Wajo Melepas Kafilah STQH Wajo

Wajo

Anak Yatim dan Dhuafa di Assorajang Dapat Santunan dan Bantuan dari At-taubah Channel Peduli

Wajo

Pemilu di Sulsel Diprediksi Aman dan Lancar, Nyaris Tak Ada Kendala