Home / Sulsel

Jumat, 27 Oktober 2023 - 18:21 WIB

Pipa Bocor di Jalan Perintis Kemerdekaan, Ini Sejumlah Daerah yang Terdampak

LINTASCELEBES.COM MAKASSAR — Perumda Air Minum (PDAM) Kota Makassar memberikan informasi adanya pengerjaan pipa PVC diameter 400 mm di Jalan Perintis Kemerdekaan, Jumat (27/10/2023).

Pekerjaan kebocoran pipa tersebut Perumda Air Minum (PDAM) Kota Makassar akan menonaktifkan mesin pompa jalur Tamalanrea sementara selama pekerjaan berlangsung.

Adapun Daerah yang terdampak diantaranya yakni sepanjang Jalan Urip Sumoharjo, UMI, Mall Nipah, Kodam, Citra Tello, Perintis Kemerdekaan, BTP, NTI, Daya dan sekitarnya

Kabag Humas PDAM Kota Makassar, Idris Tahir mengatakan estimasi pengerjaan kebocoran pipa Jumat 27 Oktober 2023 dari pukul 17:00 – 23:59 Wita.

Adapun pelaksanaan pengerjaan tersebut, maka distribusi air bersih akan mengalami gangguan. “Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan pelanggan yang terkena dampak,” tutupnya.(Sir)

Editor: Sudirman

Share :

Baca Juga

Sulsel

Munafri Arifuddin Sampaikan Komitmen Tingkatkan Kualitas Pekerja Sosial saat Buka Puasa Bersama Warga Maccini

Sulsel

Koramil 1406-06/Pammana dan Masyarakat Gotong-Royong, Bersihkan Lingkungan

Sulsel

PMII Datangi DPRD Wajo, Ini Yang Diaspirasikan

Sulsel

MUI Wajo Gelar Rapat Khusus, Bahas PP No 48 Tahun 2024

Sulsel

PDAM Makassar Adakan Promo Merdeka Sambut HUT Kemerdekaan RI ke-79

Sulsel

Munafri Paparkan Tata Kelola dan Inovasi Makassar, di Hadapan Rombongan Pemkab Majene

Sulsel

Capai Target BIAN, Bupati Barru Terima Penghargaan

Sulsel

902 PPPK Pemkab Gowa Ikut Orientasi, Adnan: Jadi Aparatur yang Disiplin dan Kompetitif