Home / Pendidikan

Minggu, 10 September 2023 - 17:11 WIB

Kepala Dinas Pendidikan Kota Makassar Hadiri Milad ke-46 DPR BKPRMI

Kepala Dinas Pendidikan Kota Makassar, H. Muhyiddin menghadiri atas peringatan milad ke-46 Dewan Pimpinan Ranting Badan Koordinasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (DPR BKPRMI) Kota Makassar di Tribun Karebosi, Minggu (10/09/2023)

Kepala Dinas Pendidikan Kota Makassar, H. Muhyiddin menghadiri atas peringatan milad ke-46 Dewan Pimpinan Ranting Badan Koordinasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (DPR BKPRMI) Kota Makassar di Tribun Karebosi, Minggu (10/09/2023)

LINTASCELEBES.COM. MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Kota Makassar, H. Muhyiddin menghadiri atas peringatan milad ke-46 Dewan Pimpinan Ranting Badan Koordinasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (DPR BKPRMI) Kota Makassar di Tribun Karebosi, Minggu (10/09/2023).

Kepala Dinas Pendidikan Kota Makassar, H. Muhyiddin dalam sambutannya menyampaikan apresiasi yang tinggi terhadap peran aktif BKPRMI dalam mempromosikan nilai-nilai Islami dan memperkuat potensi wisata religi di Kota Makassar.

Beliau juga menggarisbawahi pentingnya kerja sama antara Pemerintah Kota dan organisasi kepemudaan dalam membangun daerah yang lebih baik.

Mengingat potensi besar Kota Makassar sebagai tujuan wisata Islami, Kepala Dinas Pendidikan berharap agar BKPRMI Kota Makassar menjadi organisasi kepemudaan yang menjadi ujung tombak dalam mengawal dan memajukan pariwisata Islami di wilayah ini.

Dalam konteks pendidikan, Kepala Dinas Pendidikan juga menekankan pentingnya peran pendidikan dalam mengenalkan nilai-nilai Islami kepada generasi muda.

Dia menyatakan komitmen untuk terus bekerja sama dengan DPR BKPRMI dalam rangka meningkatkan pemahaman keagamaan dan karakter Islami di kalangan siswa-siswi di Kota Makassar.

Acara yang berlangsung hikmat ini menjadi momen penting untuk memperkuat sinergi antara Pemerintah Kota Makassar dan organisasi kepemudaan Remaja Masjid.(**)

Editor: Sudirman

Baca juga:  "Ayo Kursus" Kemendikbudristek Kembalikan Harapan Anak Putus Sekolah

Share :

Baca Juga

Pendidikan

Pemerintah Salurkan Bantuan Kuota Data Internet ke 24,4 Juta Peserta Didik dan Pendidik

Daerah

Wajo Raih Penghargaan Nasional Kabupaten Peduli HAM

Advertorial

Ketua TP PKK Kecamatan Tempe Hadiri Wisuda Khotmil Qur’an Rumah Qur’ani Imam Syafi’i Sengkang

Pendidikan

Dinas Pendidikan Makassar Gelar Bimbingan Tekhnis AMACA di SDN Kompleks Sambung Jawa

Gorontalo

Hebat, Siswa SMAN 3 Gorontalo Gelar Ivent Konser Hadirkan Last Child dan Widi Vierra

Advertorial

Hari Pramuka, Bupati Wajo: Mari Bersama Berperan Tangani Covid-19 dan Majukan Daerah

Advertorial

Uniprima Audiensi dengan Bupati Wajo, Ini Tujuannya

Daerah

Reses di Ulumanda Majene, H. Muliadi: Saya Komitmen Perjuangkan dan Mengawal Aspirasi Masyarakat