Home / Halo Polisi

Sabtu, 24 Mei 2025 - 17:09 WIB

Kapolres Aditya Pradana Kunker Sekaligus Menyerahkan Bansos di Marioriawa Soppeng

MEDIASINERGI CO SOPPENG — Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK bersama Ketua Bhayangkari Cabang Soppeng Ny Ageng Aditya melakukan kunjungan kerja (kunker) sekaligus menyerahkan bantuan sosial di Polsek Marioriawa ,Sabtu 24 Mei 2025.

Kuker diharapkan dapat meningkatkan motivasi personil dan memperkuat sinergi Polri dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK didampingi Wakapolres Kompol Sudarmin S,Sos disertai anggota PJU dan rombongan disambut Kapolsek Marioriawa Iptu Ichsan SH MM bersama Ny Merani Ichsan serta segenap personil dan anggota Bhayangkari. Dalam kata penerimaannya Kapolsek sekaligus mengenalkan kondisi wilayah hukum Polsek Marioriawa ,tantangan dan karakteristik masyarakat yang menjadi bagian dari wilayah kerja mereka
Dalam sambutannya Kapolres mengapresiasi kinerja jajaran Polsek Marioriawa sekaligus membuka kran dialog dengan personil .

Lebih lanjut Aditya Pradana mengatakan bahwa angan segan-segan menyampaikan kendala karena kami hadir untiuk mendengar sekaligus mencarikan solusi terbaik agar pelaksanaan tugas di lapangan dapat berjalan maksimal,tambah Kapolres .

Diantara kendala dan kebutuhan yang dihadapi di lapangan ,salah satunya kendaraan operasional untuk Bhabinkamtibmas .

Pada kesempatan itu Wakapolres menekankan pentingnya solidaritas antar anggpta serta mengajak seluruh jajaran untuk senantiasa bersatu dan berjalan bersama dalam mengembang tugas kepolisian.

Khususnya dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat .

Rangkaian kunkernya hari itu Kapolres berkenan menyerahkan bantuan sosial kepada 5 (lima) warga kurang mampu sekaligus berkenan melihat langsung semua fasilitas yang ada di Polsek Marioriawa.(mar)

Share :

Baca Juga

Halo Polisi

Kasatlantas Polrestabes Makassar: Tidak Ada Kompensasi Sepeda Motor Balap Liar yang Diamankan

Halo Polisi

Kapolda Sulsel Menerima Penghargaan “KPK Award” 2024 Atas Penegakan Hukum Tindak Pidana Korupsi

Halo Polisi

Kapolres AKBP Fatchur Rochman Serahkan Zakat Fitrah Personil Polres Wajo kepada Baznas

Halo Polisi

Kapolri Keluarkan Maklumat Kepatuhan Protokol Kesehatan dalam Pelaksanaan Pilkada 2020

Halo Polisi

Tingkatkan Kemampuan dan Profesionalisme Personil, Polsek Sabbangparu Polres Wajo Gelar Polri Belajar

Halo Polisi

Problem Solving Kepolisian, Polsek Keera Mediasi Pihak Berselisih Paham di Pattirolokka

Halo Polisi

Operasi Yustisi Aman, Polsek Sabbangparu Laksanakan Pendisiplinan Penggunaan Masker

Halo Polisi

Hadiri Lepas Sabut Dandim 1406/Wajo, Kapolres Wajo Tegaskan Komitmen Sinergi TNI-Polri