Home / Sulsel

Rabu, 16 April 2025 - 20:07 WIB

Babinsa Kodim 1406 Wajo Bantu Warga Bongkar Rumah Tak Layak Huni di Kelurahan Mattirotappareng

Anggota Kodim 1406 Wajo Koramil 02 Tanasitolo, yang juga Babinsa Desa Lowa Kecamatan Tanasitolo Koptu Fandi menggelorakan semangat karya bakti dengan melakukan pembongkaran rumah tak layak huni di Kelurahan Mattirotappareng Kecamatan Tempe Kabupaten Wajo, Rabu (16/4/2025)

Anggota Kodim 1406 Wajo Koramil 02 Tanasitolo, yang juga Babinsa Desa Lowa Kecamatan Tanasitolo Koptu Fandi menggelorakan semangat karya bakti dengan melakukan pembongkaran rumah tak layak huni di Kelurahan Mattirotappareng Kecamatan Tempe Kabupaten Wajo, Rabu (16/4/2025)

LINTASCELEBES.COM WAJO — Anggota Kodim 1406 Wajo Koramil 02 Tanasitolo, yang juga Babinsa Desa Lowa Kecamatan Tanasitolo Koptu Fandi menggelorakan semangat karya bakti dengan melakukan pembongkaran rumah tak layak huni di Kelurahan Mattirotappareng Kecamatan Tempe Kabupaten Wajo, Rabu (16/4/2025).

Koptu Fandi mengatakan, kehadirannya membantu warga selain bertujuan untuk meringankan beban warga juga menambah keakraban hubungan Babinsa dan Masyarakat. “Karena jiwa TNI dimanapun dia berada, siap sedia membantu warga,” ungkapnya.

Alhasil, dengan karya bakti bersama dia lakukan akhirnya rumah Misbahuddin yang sudah tidak layak huni ini berhasil dibongkar dengan cepat.

Aksi Banbinsa ini membuat pemilik rumah, Misbahuddin mengaku sangat bersyukur dengan kehadiran TNI yang datang dan ikut membantu membongkar rumahnya.

“Terima kasih kepada bapak Babinsa yang sudah ikut membantu. Alhamdulillah berkat kehadirannya, menyulut semangat warga yang datang membantu membongkar rumah kami yang memang sudah tak layak huni,” ungkapnya.(r)

Editor: Hamzah

Baca juga:  Selain Bagikan Masker, Bhabinkamtibmas Polsek Maniangpajo Himbau Warga Disiplin Prokes Covid 19

Share :

Baca Juga

Sulsel

Jelang Pemilu 2024, Bawaslu Wajo Gelar Dialog Publik Thematik Bersama Wartawan dan LSM

Sulsel

Kepala Bapenda Makassar Hadiri Asistensi Penerapan Transaksi Non Tunai

Sulsel

Dishub Makassar Gelar Operasi Penertiban Pak Ogah di Sejumlah Titik Wilayah Makassar

Halo Polisi

Wakapolres Wajo Bersama Wartawan Ikuti Uji Publik yang Digelar Mabes Polri

Sulsel

Kabid P2P Dinkes Makassar: Perda KTR Perlu Kolaborasi dan Kerjasama Semua Pihak

Sulsel

Geser 12 Pejabat Eselon II, Danny Pomanto Agendakan Lelang 7 Jabatan Lowong

Sulsel

Bupati Sambut Kepulangan Jamaah Haji Kloter 14 Kabupaten Asahan

Sulsel

HUT ke-98, Dirut PT. BPR Ajak Direksi Perumda Air Minum Kota Makassar Jalin Kerjasama