Home / Advertorial / Sulsel

Minggu, 5 Mei 2024 - 21:32 WIB

Ketua DPRD Makassar Gelar Sosperda Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

Ketua DPRD Makassar, Rudianto Lallo, menggelar Sosperda  nomor 9 tahun 2016 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup di Hotel Grand Maleo Makassar, Minggu (05/05/2024)

Ketua DPRD Makassar, Rudianto Lallo, menggelar Sosperda nomor 9 tahun 2016 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup di Hotel Grand Maleo Makassar, Minggu (05/05/2024)

LINTASCELEBES.COM MAKASSAR — Politisi Partai Nasdem, Rudianto Lallo, menjelaskan bahwa Perda Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup dibuat sebagai bentuk tanggung jawab pemerintah kota (Pemkot) untuk melestarikan lingkungan hidup di Kota Makassar.

Hal tersebut dikatakan saat Ketua DPRD Makassar, Rudianto Lallo, menggelar sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) nomor 9 tahun 2016 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup di Hotel Grand Maleo Makassar, Minggu (05/05/2024).

Untuk itu RL akronim nama Rudianto Lallo meminta masyarakat untuk membantu Pemkot Makassar dalam melakukan perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup.

“Saya berharap semua masyarakat berpartisipasi dalam upaya pelestarian lingkungan hidup. Silahkan kita baca perda ini untuk diketahui apa itu pengelolaan lingkungan,” ujarnya.

Politisi dengan tagline ‘Anak Rakyat’ itu mengatakan bahwa dalam Perda tersebut, masyarakat memiliki hak dan kewajiban untuk menjaga kelestarian lingkungan hidup.

“Semoga melalui sosialisasi ini kita dapat mengetahui siapa dan apa tanggung jawab kita sebagai masyarakat dalam mengelola lingkungan hidup,” katanya.(Adv)

Share :

Baca Juga

Sulsel

Disperkim Makassar Melakukan Pengawasan dan Penindakan PSU Perumahan

Sulsel

Pemkab Gowa Dorong Penggunaan Pupuk Organik ke Petani

Sulsel

Wali Kota Munafri: Koperasi Merah Putih Jadi Mesin Pemberdayaan Warga!

Sulsel

Wali Kota Danny – Wali Kota Tom Tate Jalin Kerjasama Terkait Twinning City

Sulsel

Sulsel Anti Mager, Gubernur Andi Sudirman Jalan Bersama Ribuan Pelajar wilayah Mamminasata dan ASN

Sulsel

Sekda Abustan Buka Lokakarya SPBE

Sulsel

Makassar Bersiap Jadi Tuan Rumah Asian Kongres IAI, Danny Pomanto: Syarat Penyelenggara Terpenuhi

Halo Polisi

Polri dan Media Bersinergi Berbagi Takjil Serentak di Seluruh Indonesia