Home / Advertorial / Sulsel

Rabu, 16 Agustus 2023 - 12:28 WIB

Hadiri Pengukuhan Anggota Paskibraka, Ini Harap Ketua DPRD Wajo

Ketua DPRD Wajo HA. Alauddin Palaguna menyematkan lemcana garuda dan merah putih kepada salah-satu anggora Paskibraka Wajo pada pengukuhan Paskibraka tahun 2023 di Ruang Pola Kantor Bupati, Rabu (16/08/2023)

Ketua DPRD Wajo HA. Alauddin Palaguna menyematkan lemcana garuda dan merah putih kepada salah-satu anggora Paskibraka Wajo pada pengukuhan Paskibraka tahun 2023 di Ruang Pola Kantor Bupati, Rabu (16/08/2023)

LINTASCELEBES.COM WAJO — Ketua DPRD Wajo H. Andi Alauddin Palaguna menghadiri Pengukuhan Anggota Paskibraka Tahun 2023 yang digelar di Ruang Pola Kantor Bupati, Rabu (16/08/2023).

Pengukuhan ini dipimpin langsung Bupati Wajo H Amran Mahmud. Paskibraka Kabupaten Wajo yang terdiri dari 35 perempuan dan 35 laki-laki itu akan bertugas dalam mengibarkan dan menurunkan Bendera saat upacara peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Kabupaten Wajo di Lapangan Merdeka Sengkang, Kamis (17/08/2023) besok.

Hadir dalam kegiatan tersebut, Wakil Bupati Wajo H. Amran SE, Kapolres Wajo AKBP Fatchur Rochman, Kepala Kejakassan Negeri Wajo, Ketua Pengadilan Negeri Wajo.

HA. Alauddin Palaguna mengharapkan, putra-putri kebanggaan Wajo yang telah dikukuhkan sebagai anggota Paskibraka tahun 2023 ini bisa melaksanakan tugasnya dengan baik untuk kelancaran pelaksanaan upacara 17 Agustus besok.

Pada kesempatan itu, Ketua DPRD Wajo bersama Bupati Wajo, Wakil Bupati Wajo, Forkopimda, Sekda Wajo dan para kepala perangkat daera melakukan pemasangan kendit kepada masing-masing anggota Paskibraka.(Adv)

Editor: Sudirman

Baca juga:  Makassar Bersiap Jadi Tuan Rumah Asian Kongres IAI, Danny Pomanto: Syarat Penyelenggara Terpenuhi

Share :

Baca Juga

Advertorial

Dialog Terbuka, Pemkab Wajo Libatkan Tokoh Masyarakat Bahas Solusi Penanganan Banjir

Sulsel

H. Suardi Saleh dan Hj. Hasnah Syam Gelar Tasyakuran Aqiqah Cucu Keenam

Sulsel

Kebocoran Pipa di Akibatkan Pekerjaan Sumur Bor, Pihak PDAM Minta Maaf

Sulsel

Danny-Ganjar Panen Cabai dan Ikan Nila di Lorong Wisata Sydney

Sulsel

20 TPS di Gowa Jadi Atensi, Surat Suara Rusak Akan Dimusnahkan

Advertorial

Andi Bataralifu Sebut Puskesmas Lempa Jadi Percontohan Penanganan Jentik Nyamuk

Sulsel

Kendalikan Inflasi, Mulai Hari Ini Disdag Makassar Gelar Operasi Pasar di 50 Titik Kelurahan

Sulsel

Bupati Barru Hadiri Gelar Pasukan HUT ke-73 Satpol PP dan HUT ke-61 Satlinmas