Home / Halo Polisi

Kamis, 13 Juli 2023 - 08:14 WIB

Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Polres Wajo Laksanakan Penyuluhan dan Pembinaan ke Anak Sekolah

KBO Sat Res Narkoba Polres Wajo IPDA Edy Syamsyuri, bersama dengan Sat Binmas Polres Wajo mengunjungi Sekolah SD di Sengkang Kec.Tempe, Capil, Lapmer dan Taman Baca Sengkang, Kec. Tempe Kab.Wajo  untuk melaksanakan Penyuluhan, Himbauan serta Pembinaan kepada anak sekolah, Rabu (12/07/2023).

KBO Sat Res Narkoba Polres Wajo IPDA Edy Syamsyuri, bersama dengan Sat Binmas Polres Wajo mengunjungi Sekolah SD di Sengkang Kec.Tempe, Capil, Lapmer dan Taman Baca Sengkang, Kec. Tempe Kab.Wajo untuk melaksanakan Penyuluhan, Himbauan serta Pembinaan kepada anak sekolah, Rabu (12/07/2023).

LINTASCELEBES.COM WAJO — KBO Sat Res Narkoba Polres Wajo IPDA Edy Syamsyuri, bersama dengan Sat Binmas Polres Wajo mengunjungi Sekolah SD di Sengkang Kec.Tempe, Capil, Lapmer dan Taman Baca Sengkang, Kec. Tempe Kab.Wajo.

Kunjungan KBO Satres Narkoba dan Satbinmas untuk melaksanakan Penyuluhan, Himbauan serta Pembinaan kepada anak sekolah, Rabu (12/07/2023).

Kapolres Wajo AKBP H. Fatchur Rochman mengatakan bahwa, kegiatan yang dilaksanakan Satnarkoba ini sebagai upaya pencegahan penyalahgunaan narkotika sejak dini.

“Hal ini demi menyelamatkan generasi penerus bangsa dari ancaman penyalahgunaan narkotika, serta memberikan penyuluhan kepada masyarakat intuk menjaga diri, keluarga, dan lingkungan dari pengaruh narkoba,” ujarnya.

Penyuluhan di lakukan di masyarakat ini lanjut Fatchur  untuk mempersempit ruang gerak para pelaku penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba, sehingga tercipta ketahanan lingkungan dan keluarga dari penyalahgunaan Narkotika.(cing)

Editor: Muh. Hamzah

Baca juga:  Polres Wajo Perketat Pengamanan Gereja di Hari Peringatan Wafatnya Isa Almasih

Share :

Baca Juga

Halo Polisi

Polda Sulsel Bagikan 673 Sapi dan 22 Kambing Kurban ke Masyarakat

Halo Polisi

Kapolres Wajo Ajak Masyarakat Jadi Garda Terdepan Damaikan Pilkada 2024

Halo Polisi

Pastikan Keamanan dan Keselamatan Pemudik, Kapolres Wajo Cek Kesiapan Posko

Halo Polisi

Sinergitas TNI-Polri, Koramil dan Polsek Tanasitolo Melakukan Patroli Gabungan

Halo Polisi

Sambangi Kebun Warga, Personil Polsek Sabbangparu Polres Wajo Motivasi Kembangkan Tanaman Pangan

Halo Polisi

Kasatresnarkoba Polres Gowa Dijabat AKP Bahtiar, AKBP Zulanda Jabat Kasat Lantas Polrestabes Makassar

Gorontalo

Hadir Pada Jumat Curhat di Pelelangan, Kapolresta Gorontalo Kota Optimis Berantas Miras

Halo Polisi

Kasatlantas Polrestabes Makassar: Tidak Ada Kompensasi Sepeda Motor Balap Liar yang Diamankan