Home / Advertorial / Sulsel

Selasa, 1 Februari 2022 - 19:27 WIB

Hari Imlek, Kaban Kesbangpol Bersama Walikota Makassar Kunjungi Klenteng

Wali Kota Makassar, Danny Pomanto hadiri perayaan Imlek di Klenteng di jalan Sulawesi (01/02/2022).

Wali Kota Makassar, Danny Pomanto hadiri perayaan Imlek di Klenteng di jalan Sulawesi (01/02/2022).

LINTASCELEBES.COM.MAKASSAR — Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Makassar, Zaenal Ibrahim mendampingi Walikota Makassar, Ir Moh Ramdhan Pomanto di klenteng yang berlokasi di Jalan Sulawesi, Makassar, (01/02/2022).

” Yah hari ini kami bersama pak wali berkunjung ke beberapa klenteng di Makassar karena perayaan hari imlek,” ungkap Zaenal Ibrahim.

Zaenal Ibrahim berharap pada perayaan Imlek ini semuanya bisa berjalan dengan lancar apalagi Kota Makassar merupakan kota yang kompleks dan mempunyai toleransi yang kuat antar umat beragama.(Natsir)

Editor: Sudirman

Baca juga:  Batalyon 120 Makassar Dikukuhkan, Danny: Mereka Garda Terdepan Jaga Makassar Aman Tertib dan Kondusif

Share :

Baca Juga

Sulsel

Sekdakab Asahan Tutup Porkab Korpri Asahan Tahun 2023

Sulsel

Perumda Air Minum Tirta Waesai Barru Masuk TOP 200 BUMD AWARDS 2023

Sulsel

DPRD Gelar Rapat Paripurna Bahas Perubahan APBD 2024

Advertorial

Lantik Pengurus TP PKK Wajo, Bupati: PKK Harus Berkontribusi Dalam Pembangunan Daerah

Sulsel

Pj Gubernur Bahtiar Bincang Santai dengan MUI Sulsel

Sulsel

DPRD dan Pemkot Makassar Sahkan Empat Ranperda di Akhir Masa Jabatan

Sulsel

Pemprov Sulsel – PT Yas Exports Internasional Teken MoU Pembelian Hasil Budidaya Pisang Cavendish

Sulsel

Disperkim Pasang Spanduk Pemberitahuan ke-2 di Perumahan Griya Mulia Asri